Tools

thumbnail

Pengertian kebijaksanaan (Policy)


Pengertian policy terkadang dipertukarkan dengan istilah-istilah lain seperti tujuan (goals), undang-undang, keputusan, ketentuan-ketentuan, usulan-usulan dan rancangan-rancangan besar. Menurut PBB bahwa kebijaksanaan ini diartikan sebagai pedoman untuk bertindak. Sedangkan menurut seorang ahli James E. Anderson merumuskan kebijaksanaan sebagai perilaku dari sejumlah actor atau serangkaian actor dalam suatu bidang kegiatan tertentu dengan kata lain bahwa kebijaksanaan sebagai langkah tindakan yang secara sengaja dilakukan oleh seorang aktor atau sejumlah aktor.

Subscribe by Email

Follow Updates Articles from This Blog via Email

No Comments

About

Total Pageviews