Tools

thumbnail

Pengertian Motivasi



Pengertian Motivasi
Motivasi berasal dari kata Latin yang berarti moreve atau dorongan dari dalam diri seseorang untuk bertindak atau berperilaku. Banyak batasan pengertian tentang motivasi ini antara lain sebagai berikut:
1. Terry G mengartikan bahwa motivasi adalah keinginan yang terdapat pada diri seseorang individu yang mendorongnya untuk melakukan perbuatan-perbuatan (perilaku).
2.  Stooner mengemukakan bahwa motivasi adalah sesuatu hal yang menyebabkan dan yang mendukung tindakan atau perilaku seseorang.
3. Duncan mengartikan bahwa motivasi adalah usaha yang didasarkan untuk mempengaruhi perilaku seseorang dalam meningkatkan tujuan organisasi semaksimal mungkin.
4.  Hasibuan mengemukakan bahwa motivasi adalah perangsang keinginan dan daya penggerak kemauan bekerja seseorang. Ia menambahkan bahwa setiap motif mempunyai tujuan tertentu yang ingin dicapai.

Subscribe by Email

Follow Updates Articles from This Blog via Email

No Comments

About

Total Pageviews